Related Post

Senin, 28 Oktober 2013

Tips Mengukur Dan Merawat Baut&Mur

Baut Tips 

Baut dan mur sepertinya hanya sekadar benda berulir. Di balik rupanya, ternyata menyimpan beragam fakta dan cerita yang harus dikenali. Salah aplikasi bisa timbul masalah saat berkendara. Seperti Johny, pemilik Toyota Kijang Krsita yang salah memasang mur roda. Setir terasa goyang walau komponen kaki-kaki sudah diganti. Berikut beberapa jenis mur dan baut yang biasa diaplikasi pada kendaraan.

Cara Mengukur Baut
Untuk ukuran baut ini biasanya menggunakan satuan milli  dan inchi. Untuk ukuran kepala baut ini biasanya hanya di gunakan  untuk ukuran kunci. Sedang baut ini cara mngukurnya hanya menghitung drat  yang masuk pada bagian dalam bagan dalam. Dan alat yang di gunakan untuk mengukur baut ini menggunakan sketmat. Jadi rumusnya adalah Diameter X panjang Drat. Jika kita mengkur baut untuk jenis Taping, maka yang perlu kita ukur adalah kepalanya, bukan diameter ulirnya, Kepala baut taping X panjang baut.
TIPS merawat Mur dan Baut

Tahukan Anda kinerja mesin dipengaruhi mur dan baut? Untuk itu jangan pernah menganggap sepele, perawatan mur dan baut, simak tips berikut ini :
  • Untuk menghindari karat permanen, bersihkan mur dan baut secara berkala dengan cara merendam mur dan bautpada minyak tanah atau bensin, agar kotoran atau karat pada alurbaut dan mur hilang. Setelah kering gunakan pelumas oli untuk mencegah timbulnya karat.
  • Bila mur dan baut sulit dibuka karena karat, bersihkan mur dan baut dari kotoran atau korosi yang menggumpal dengan minyak tanah atau cairan penghilang karat, sambil memukul perlahan-lahan kepala serta as baut dengan kunci atau obeng. Cara demikian membuat cairan meresap ke sela alur sehingga mur dan baut mudah dibuka.
  • Pergunakan kunci ring atau pas dan obeng yang tepat, guna menghindari gugus (slek) baut dan mur, seperti penggunaan obeng berujung negatif saat membuka baut berkepala positif.
  • Gunakan kunci momen agar mendapat tingkat pengencangan mur yang tepat. Hindari pengencangan yang terlalu keras untuk menghindari mur dan baut aus.

Ardiansyah Choiri

About Ardiansyah Choiri

kami jaya stainless menjual dan memproduksi berbagai macam pilihan model trolley stainless - besi dengan pilihan model tempat sampah yang semuanya dapat di pesan khusus sesuai permintaan, akmi juga melayani pembuatan berbagai macam Perlengkapan dapur dan kantor lainnya (kitchen equipment, office equipment, hospital equipment dll) .

Subscribe to this Blog via Email :